Rabu, 16 Oktober 2013

PARASITOLOGI - Telur Cacing

Okay  gak tau kenapa tiba-tiba semangat buat bikin resume tentang parasitologi . Ini cuma pengen ngasih tau klo parasitologi itu gampang , gak sesulit yang dibayangkan .

Buat morfologi mungkin next blog gue buatin yah ...
ini baru telurnya , sabaaaar...

A. TELUR CACING

1. Telur Cacing pada Ruminansia

PARASIT
HOSPES
LOKASI
CIRI-CIRI
Strongyle (Nematoda)
Ruminansia
Saluran Pencernaan
Bentuk telur bersegmen
Moniezia sp. (Cestoda)

Moniezia Expansa

M. Benedini : Sapi
M. Expansa : Domba
Usus Halus
Usus Halus
Bentuk telur segiempat
Bentuk telur segitiga
Strongyloides sp. (Nematoda)

Domba , Kuda , Sapi
Mukosa Usus halus
Btk telur Berlarva
Fasciola sp. (Trematoda)

Sapi
Ductus Biliverus
Telur beroperkulum , dinding warna kuning
Paramphistomum sp. (Trematoda)

Ruminansia
Rumen , Retikulum
Telur beroperkulum , dinding jernih
Eurytrema sp. (Trematoda)


Ruminansia
Pembuluh pankreas
Mempunyai operkulum , kecil oval

2. Telur Cacing Pada Babi , Kuda

PARASIT
HOSPES
LOKASI
CIRI-CIRI
Ascaris suum ( Nematoda)

Babi
Usus Halus
Dinding sel dilapisi gelatinosa
Trichuris sp. (Nematoda)

Babi
Kolon
Memiliki sumbat di kedua kutub
Strongylus sp. (Nemtoda)

Kuda
Kolon
Telur bersegmen

3. Telur Cacing pada Hewan Kesayangan

PARASIT
HOSPES
LOKASI
CIRI-CIRI
Toxocara sp. (Nematoda)

Anjing
Usus Halus
Telur subglobuler , bersegmen
Ancylostoma sp. (Cestoda)

Anjing
Usus Halus
Telur oval dan bersegmen
Dipilidium sp. (Cestoda)

Anjing
Usus Halus
Setiap kapsul memiliki sampai 20 telur , vektor pinjal
Spirometra sp. (Cestoda)
Anjing
Usus Halus
Bentuk oval , salah satu kutub beroperkulum

4.Telur Cacing pada Unggas

PARASIT
HOSPES
LOKASI
CIRI-CIRI
Ascaridia galli (Nematoda)

Unggas
Usus Halus
Telur tidak bersegmen
Capillaria sp. (Nematoda)

Unggas
Oesophagus
Ada sumbatan dikedua kutubnya

2 komentar:

  1. kak bedanya morfologi telur Tricuris sama Capillaria apa ya? makasih

    BalasHapus
  2. Itu yg terahir bukannya telur trichiuris trichiura dg gambaran tempayah di kedua kutub? Mohon sumbernya dicantumkan. Makasiiiiih

    BalasHapus

Pengikut

Diberdayakan oleh Blogger.

Arsip Blog